Minggu, Juli 20, 2008

Manajemen User di MySQL

User default MySQL adalah root dan hanya bisa diakses apabila dari host yang sama dengan database tersebut atau localhost. Namun, apabila anda menggunakan database MySQL untuk aplikasi client server, yang bisa diakses dari komputer lain selain komputer dimana database itu berada, maka penggunaan user root tidak bisa lagi dilakukan. Oleh karena itu, solusinya anda harus membuat user dan password untuk identifikasi koneksi ke database server tersebut dari komputer client, agar dapat terhubung/mengakses database.

Pada kesempatan kali ini kita akan latihan membuat user dengan nama admin di MySQL dengan menggunakan MySQL Front.

Untuk selengkapnya silahkan download disini.


2 komentar:

blog's aalshine mengatakan...

tambahan nich biar manajemen database MYSql dengan mudah. Lebih baik gunakan SQLyog Enterprise selain udah ada IDE nya SQLyog Enterprise jauh lebih baik fasilitasnya dibanding MYSQl Front ! selain itu Pengaturan InoDBnya pun sangat mudah untuk relasi tablenya.

Mang Nanung mengatakan...

nice info

Ayo Peka! Stop Pembalut Sekali Pakai

  “Saya paling tak suka kalau pegiat lingkungan berteriak betapa sulitnya mengelola sampah pembalut tapi dia sendiri tetap memakainya!“ *** ...